Banyak sekali pola awan
Saturnus yang disebabkan oleh sapuan angin dengan kecepatan tinggi. Seolah –
olah merupakan hasil karya seni Alien professional.
Karena tidak adanya permukaan
yang jelas di planet ini sehingga tidak ada yang memperlambat kecepatan
anginnya. Bahkan kecepatan angin di Saturnus bisa di atas 1.100 mph (1.800
km/jam), empat kali lipat dari rekor kecepatan tertinggi di Bumi. Bayangkan
saja gimana cara burung terbang di sana.
Pemandangan ini terlihat dari
sisi terang matahari pada pola melingkar yang terlihat di atas cincin planet
sekitar kemiringan 29 derajat. Seperti terlihat pada gabar di bawah ini yang di
ambil pada 4 April 2014 lalu. Gambar ini
diambil pada jarak 1,1 juta mil atau sekitar 1,8 juta kilometer dari Saturnus.
Dengan rasio skala foto 109 kilometer per pixel.
Sumber: Nasa
0 komentar:
Post a Comment